- Membekali lulusan dengan kemampuan kompetitif di bidang ilmu komputer, sesuai dengan kebutuhan tantangan diera globalisasi;
- Menyiapkan fasilitas komputer secara handal yang dapat digunakan oleh unit kerja lain di lingkungan Unsika;
- Menjadi pusat riset yang berhubungan dengan ilmu komputer di lingkungan Unsika;
Tujuan Laboratorium Komputer UNSIKA
Posted by : Administrator